Deskripsi Buku
Buku kategori kesehatan yang berjudul Bahan Ajar Sanitasi Total Berbasis Masyarakat merupakan karya dari Sukmal Fahri. Kesehatan merupakan cara seseorang menawarkan produknya yang berkaitan dengan kesehatan, atau sama dengan penyuluhan kesehatan masyarakat yang sering dilakukan oleh tenaga kesehatan sebelum menyampaikan program-program yang harus disosialisasikan, Cara ini tidak sepenuhnya salah jika Dikaitkan dengan pengertian promosi dan kesehatan itu sendiri, terdapat beberapa teori dasar promosi kesehatan. Sebelumnya nama kegiatan promosi adalah Program Bina Kesehatan Masyarakat Desa (PKMD) tahun 1975 dan tingkat Internasional tahun 1978 Deklarasi Alma Ata tentang Primary Health Care menjadi tonggak cikal bakal Kesehatan Promosi (Departemen Kesehatan, 1994). Istilah Health Promotion (promosi kesehatan) sebenarnya sudah mulai dicetuskan setidaknya pada tahun 1986, ketika Promosi Kesehatan diselenggarakannya Konferensi Internasional pertama tentang Health Promotion di Ottawa, Kanada pada tahun 1986. Pada Waktu Itu “The Ottawa Charter” diluncurkan, yang berisi definisi dan prinsip. Prinsip dasar promosi kesehatan.