Book Cover
Hukum Pidana Khusus Dalam Teori Dan Penegakannya
Rp. 125.000,-
ID Produk Penulis Tahun Terbit Jumlah Halaman Kategori
: 2717 : T. Mangaranap Sirait : 2021 : 124 : Hukum

Deskripsi Buku

Buku kategori hukum yang berjudul Hukum Pidana Khusus Dalam Teori Dan Penegakannya merupakan karya dari T. Mangaranap Sirait. Secara filsafat hukum hermeneutika penulis menganalogikan “hukum itu bagaikan matahari yang menyinari di terangnya siang hari, dan bagaikan bulan yang menyinari di gelapnya malam hari, jadi baik yang mau hidup dalam terangnya siang maupun yang mau hidup di gelapnya malam tetap sama-sama diterangi sinar hukum”. Karena itu, masing-masing cabang dan ranting hukum sudah memiliki yurisdiksi khusus atau kewenangan mengadilinya masing-masing berikut asas yang menaunginya, yaitu matahari khusus menyinari siang hari dan bulan khusus menyinari malam hari, karena itu kalau ada masalah di siang hari maka tidak boleh bulan yang menyinarinya, dan kalau ada masalah di malam hari maka tidak boleh matahari menyinarinya. Demikianlah cabang dan ranting hukum itu berjalan baik Hukum Pidana Khusus, Hukum Pidana Umum, Perdata, Administrasi Negara, TUN, dan lain sebagainya berjalan dalam tertib hukum sesuai yurisdiksinya.

Rating dan Ulasan

Hukum Pidana Khusus Dalam Teori Dan Penegakannya

0.0

Detail Rating
0
0
0
0
0